Resep Bubur Ayam Cianjur Bubur ayam Cianjur merupakan makanan khas Cianjur yang melegenda. Bubur ini memiliki cita rasa yang gurih dan nikmat, dengan tekstur yang lembut dan kaya akan topping. Bubur ayam Cianjur biasanya disajikan dengan tambahan cakue, emping, dan …